Rabu, 03 Maret 2010

mengopy rumus

Salah satu kelebihan Excel adalah bila kita ingin melakukan perhitungan,kita cukup membuat rumus satu kali, kemudian mengcopikan rumus tersebut ke sel yang lain.hal ini membuat perhitungan yang kita lakukan dapat dilakukan dengan cepat,tidak menjadi masalah seberapa banyak data yang harus kita hitung.
misalkan saja kita mempunyai nilai matematika disel B2 sampai B12 dan nilai B.inggris diselC2 sampai C12.kemudian kita ingin menghitung jumlah ke2 nilai di sel D2 sampai D12.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar